Dilihat 4807 kali
Disamping itu, Bunda Indah juga mengatakan bahwa pihaknya akan terus berupaya untuk merealisasikan semua program yang telah dijanjikan pada masa kampanye Pilkada pada Juni 2018 lalu, diantaranya memberikan bantuan seragam gratis bagi siswa baru SD/MI, SMP/MTs, serta Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) gratis bagi siswa-siswi SMA/SMK/MA Negeri maupun Swasta.