Dilihat 142 kali
Proses pemulihan pasca bencana banjir lahar dingin semeru terus berjalan dengan penanganan yang bertahap terhadap infrastruktur yang rusak.
Penjabat (Pj.) Bupati Lumajang Indah Wahyuni (Yuyun) mengungkapkan hal tersebut saat meninjau normalisasi Kali Asem di Jembatan Jagalan Kelurahan Rogotrunan Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Selasa (28/5/2024).