Dilihat 170 kali
Sekitar 600 peserta atau santri, turut serta mengikuti ajang Musabaqoh Qiro'atil Kutub (MQK) pada peringatan Hari Santri Nasional (HSN) ke-8 di Lumajang.
Acara itu, dibuka secara resmi oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekda Kabupaten Lumajang, Paiman di Pendopo Arya Wiraraja Lumajang, Sabtu (21/10/2023).