Dilihat 182 kali
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang menggelar pasar pangan murah yang menjual segala jenis kebutuhan pokok dan kebutuhan pangan lainnya di Alun-alun Utara Lumajang, Senin (16/10/2023).
Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekda Kabupaten Lumajang, Hari Susiyati membuka acara tersebut.