Dilihat 5774 kali
Kapolres Lumajang juga menyampaikan bahwa saat ini kriminalitas yang tinggi di Kabupaten Lumajang, adalah kasus begal, pencurian hewan ternak dan konflik sosial masalah tambang pasir.
“Untuk itu, Pemerintah Kabupaten Lumajang, Polri, dan TNI akan terus meningkatkan jalinan sinergitas, dan mengharapkan peran serta masyarakat menyelesaikan permasalahan sosial yang terjadi di wilayah,” pungkasnya