Dilihat 5669 kali
Rapat Paripurna tersebut, dipimpin oleh Ketua DPRD Kabupaten Lumajang, Agus Wicaksono dengan agenda pembahasan persetujuan Dewan terhadap RAPERDA R-APBD (Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah) Kabupaten Lumajang Tahun Anggaran 2019.