Dilihat 293 kali
Sebagai salah satu rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia Ke - 79 Tahun 2024. Pj. Bupati Lumajang, Indah Wahyuni beserta jajaran Forkopimda Kabupaten Lumajang melaksanakan Apel Kehormatan dan Renungan Suci, di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kusuma Bangsa, Sabtu (17/8/2024).